Kamis, 14 Januari 2010

Metedologi Siklus Hidup Sistem

Siklus hidup sistem terdiri dari 5 tahap,empat tahap pertama : perencanaan,analisis,rancangan,dan penerapan-dimaksudkan bagi pengembangannya.Tahap kelima dimaksudkan untuk penggunaannya.Semua tahap dapat melibatkan pemakai,spesialis informasi jika end-user computing tidak diikuti sepenuhnya.Eksekutif menetapkan kebijaksanaan dan memuat rencana yang mengatur pemakaian komputer.Pada tingkat yang sedikit lebih rendah,suatu komite kusus yang di sebut komite pengarah SIM dapat mengelola seluruh siklus hidup dalam perusahaan.Ketika tiap siklus hidup melalui tahap pengembangan,para pemimpin proyek mengawasi para anggota tim.Siklus hidup sistem merupakan penerapan pendekatan sistem untuk tugas mengembangkan dan menggunakan sistem berbasis komputer.Pengembangan sistem yang lebih responsif dapat di capai dengan peningkatan siklus hidup dan penggunaan peralatan pengembangan berbasis komputer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar